BAGAIMANA JIKA KAMU PATAH HATI..???? part 1

Jika kamu di buai kasmaran? Maka dunia dunia ini bagaikan surga. Gemerlapan, kemesraan, kebahagiaan, kedamaian, dan sejuta kesenangan(kebahagiaan) bergayut dalam dada mu. Tapi sebalik nya, jika kamu di putuskan pacar mu, maka dunia bagaikan neraka. Rasanya ingin menangis menguras air mata sampai habis laksana musim kering di padang tanduss. Umummnya di antara kamu-kamu(trmasuk saya) masih saja cengeng. Jika pacaran lalu di putuskan kekasih, akhir nya PATAH HATI. Bahkan hati yang patah nggak bisa di sambung lagi, walaupun dengan lem besi istimewa. Seharusnya kamu(termasuk saya) nggak perlu patah hati atau merana. Toh, masih banyak yang menunggu kamu. Keyakinan yang demikian ini harus kamu(termasuk saya) tanamkan dalam hati yang sedang nggak menentu itu. Jika kamu(termasuk saya) di putus pacar, maka apa yang harus kamu lakukan?. Berikut ini langkah-langkah yang harus kamu (termasuk saya) perhatikan jika kamu (termasuk saya) sedang bertengkar lalu si do'i mutusin CINTA. 1- jangan membesar-besarkan atau memanjang-manjangkan masalah. Jangan selalu memikirkan nasib yang jelek itu berkepanjangan. Lupakan saja dan anggap tak ada apa-apa. 2- jangan dengerin lagu-lagu kenangan, lebih-lebih mendendangkan nya. Lagu kenangan ketika di masa-masa indah harus di kubur. Lebih baik kamu (termasuk saya) dengerin sandiwara radio. 3- jangan tidur terlalu malam, sebab kamu(termasuk saya) bisa tenggelam dalam lamunan. Baik kamu(termasuk saya) melamun soal nasibnya yang jelek atau melamun kenangan indah bersama dia. 4- jangan membesar-besarkan kelebihan yang ada pada pacarmu. Misalnya dalam hati kamu(termasuk saya) masih memuji ketampanan nya atau kecantikan nya, kelembutan dan sebagai nya. Sekali-kali jangan. Tapi coba kamu(termasuk saya) fikirkan kelemahan dan kejelekan nya. 5- bangkitlah ingatan mu tentang sikapnya yang kurang baik kepadamu dan coba sikap yang jelek itu kamu besar-besarkan dalam fikiran mu. 6- tanamkan keyakinan, bahwa bukan dia saja yang bisa memberi kasih sayang yang indah, tapi kelak kamu (termasuk saya) pasti ketemu kekasih yang lebih setia dan lebih segala-galanya. Aamiin. Terimakasih banyak yang sudah menyempatkan diri untuk membaca catatan saya. Mohon ma'af jika ada kata-kata yang kurang enak di baca nya.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Featured Post

“GURU ADALAH PETANI”

  “GURU ADALAH PETANI”  (Sebuah Refleksi dan Filosofi Ki Hajar Dewantara) Dmp,19-08-2022. Salam Sehat dan tetap semangat Bapak/Ibu Calon P...

oke